Kepribadian Labil Sasaran Brightspot Market

oleh Administrator   Anak-anak remaja yang berkepribadian labil jadi sasaran Brightspot Market untuk diajak bergabung. Demikian menurut cendekiawan muslim Prof. Dr. Jalaluddin Rahmat.   Prof. Dr. Jalaluddin mengatakan bahwa orang yang frustrasi, berkepribadian tertutup, merasa terasing dari lingkungan, dan tidak memiliki sahabat merupakan orang yang paling mudah diarahkan. “Orang-orang labil itu adalah orang yang tersesatContinue reading “Kepribadian Labil Sasaran Brightspot Market”

Jakarta ou les malheurs des masochistes*

Masokisme, sepertti bullying, sudah menjadi kata yang gampang diumbar. Masokis lo! Bully lo! Thanks Twitter! Arti kata itu sendiri menjadi pudar semakin sering diumbar. Lo makan keripik peudeus Maicih level 2? Masokis lo! Lo pesen jigoku ramen Sanpachi level 10? Masokis lo!   Pada tahun 2002 yang lalu, penerbit oldskool konservatif Pustaka Jaya menerbitkan buku OdeContinue reading “Jakarta ou les malheurs des masochistes*”

Rayya dengan dua Y

Saya menulis ini untuk istri saya @violeteye. Semua yang akan ada di post ini kebanyakan berasal dari apa yang dikatakannya kepada saya selama makan pagi dan sebelum tidur beberapa hari terakhir ini. Sayang, istri saya sedang sangat sibuk dan juga sedang sedih, sehingga saya takut ia tidak punya waktu untuk menuliskan semua ini. Ia seringContinue reading “Rayya dengan dua Y”

Buah dan Perang

Judul Soegija itu hanya synecdoche, hal kecil yang seharusnya membawa kita ke dunia yang lebih besar, Hindia Belanda/Indonesia pada masa Perang Dunia 2 dan setelahnya. Mirip dengan judul “Rambo”, misalnya, nama/judul simpel yang membawa kita ke dunia perang dingin/dekolonisasi/rekolonisasi yang ruwet. (Btw, sekilas Rambo dan Soegija sama2 org Jawa yang namanya cuma satu, Rambo, Sugiyo.Continue reading “Buah dan Perang”

Pertaruhan

menurutku kompilasi film pendek “pertaruhan” itu contoh yang masih bisa dipertanyakan tentang bagaimana feminisme diangkat spiritnya untuk menampilkan kisah-kisah seputar dunia perempuan. karya ucu agustin tentang mbak nur, pelacur di kuburan bolo yang kalau siang bekerja sebagai pemecah batu, yang dipuji di mana-mana itu misalnya—selain bahwa hidup mbak nur keras, bahwa seperti judul segmen itu semuaContinue reading “Pertaruhan”

pintu terlarang

sutradara: joko anwar ditonton di: gala premiere studio xxi – ex, jakarta, 20 januari 2009, 21:25. never have i seen so many poseurs gathered in the one place since parc circa 2004. pintu terlarang mulai sebagai cerita pesugihan klasik: gambir seorang pematung kolekdol superlaris langganan kokohkokoh penikmat seni yang jadi terkenal dengan seri patung maternalContinue reading “pintu terlarang”

le petit chaban

le petit chaban 176 ribu bolehlah di cawanku cukup untuk mengeringkan hati yang lembab di jakarta masihkah ada gadis yang hanya lucu? kalau kucipikumu akankah kau cipikaku? sudah seribu kali aku menonton dvd bajakan casablanca bagaimana kalau bogart berbeskap jawa? rexona 24 hour protection di keteknya rub it again, sam rumah orang indo di denContinue reading “le petit chaban”

ante scriptum

—terdampar lagi di kamar ini wallpaper motif trellis mengelupas di sana sini dua lampu sorot tepat di atas kepala lubang angin berbentuk hati layang layang tanpa ekor di langit sana —langit di sini selalu biru Pantone 292 —bukan misteri juga sebenarnya seandainya aku bisa mencegah menciumnya di pojok bar gelap dan seminggu kemudian bilang yaContinue reading “ante scriptum”

Saia Lautan Api

SAIA Sutradara: Djenar Maesa Ayu Ditonton di: private screening di Subtitles, Dharmawangsa Square, Jakarta, lupa tahun berapa (2009?) Saia, film terbaru Djenar Maesa Ayu, tidak seperti film-film Antonioni yang menanggalkan pakaian semua karakternya di menit pertama. Di menit pertama dalam Saia, kedua karakternya (mungkin bernama Saya dan Ia) memang sudah tidak berpakaian. Yang menempel diContinue reading “Saia Lautan Api”

makmal bah!

correspondances instalasi abbas kiarostami & victor erice  dilihat di: centre pompidou, paris, late 2007 dulu waktu kecil gue bisa ingat nama personil band favorit gue. sampai sekarang pun gue masih ingat. coba, poison: rikki rockett, bret michaels, c.c. deville, bobby dall. baru aja gue cek ke wikipedia bahkan spelling rikki rockett gue pun gak adaContinue reading “makmal bah!”